Presiden Joko Widodo Meresmikan Peluncuran Pendidikan Dokter Spesialis Berbasis Rumah Sakit Pendidikan Penyelenggara Utama (RSP-PU)

JAKARTA, Madalokanetnusantara.com– Presiden Joko Widodo meresmikan Peluncuran Pendidikan Dokter Spesialis Berbasis Rumah Sakit Pendidikan Penyelenggara Utama (RSP-PU), di Rumah Sakit Anak dan Bunda Harapan Kita, Jakarta, Senin (06/05/2024). Presiden mengatakan pemenuhan dokter spesialis akan mendukung bonus demografi Indonesia, yang diperkirakan terjadi pada 10-15 tahun ke depan. Presiden menyatakan ketika bonus demografi terwujud maka, Indonesia akan…

Selengkapnya

Sambutan Joko Widodo pada Pembukaan Musrenbangnas Tahun 2024

JAKARTA, Madalokanetnusantara.com– Sambutan Joko Widodo pada Pembukaan Musrenbangnas Tahun 2024, Bismillahirrahmanirrahim. Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.Selamat pagi, Salam sejahtera bagi kita semuanya,Shalom, Om swastiastu, Namo Buddhaya, Salam Kebajikan. Yang saya hormati Bapak Wakil Presiden, para ketua dan pimpinan lembaga tinggi negara yang hadir, para Menko, para Menteri, seluruh Gubernur, Bupati, dan Wali Kota;Yang saya hormati para Sekretaris…

Selengkapnya

Secara  Resmi Dr Triadi Rd. Amd Mendaftar Sebagai Bakal Calon Bupati Pangandaran Melalui DPD PAN

 Pangandaran, Madalokanetnusantara.com– Secara  resmi Dr.Triadi Rd, Amd, IP, SH, Msi. mendaftarkan diri ikut penjaringan diri sebagai Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Pangandaran ke DPD partai PAN Kabupaten Pangandaran, senin ( 06/05/2024 ) Penyerahan berkas formulir pendaftaran bakal calon bupati dan wakil bupati tersebut oleh Dr.Triadi Rd, Amd langsung di terima Ketua pelaksana penjaringan Bacalon…

Selengkapnya

DPC Partai Gerindra Kabupaten Pangandaran Terima Formulir Bacalon Bupati Pangandaran H. Supratman Selaku Tokoh Presidium

Pangandaran, Madalokanetnusantara.com– DPC Partai Gerindra Kabupaten Pangandaran Terima Formulir Bacalon Bupati Pangandaran, Tokoh sekaligus ketua presidium pemekaran kabupaten Pangandaran, H.Supratman mendatangi DPC partai Gerindra pukul 1.00 secara tiba – tiba tanpa ada pemberitahuan lebih awal, Selasa ( 07/05/204 ) Kedatangan H Supratman bersama tim ke DPC Gerindra untuk mengembalikan formulir pendaftaran bakal calon Bupati yang…

Selengkapnya