Di Duga Merasa Janggal, Polisi Lakukan Ekshumasi Jenazah Rusman Situngkir
Dairi, Madalokanetnusantara.com– Di Duga Merasa Janggal, Polisi Lakukan Ekshumasi Jenazah Rusman Situngkir, Polisi melakukan ekshumasi terhadap jenazah Rusman Maralen Situngkir (61) yang diduga meninggal karena dibunuh di Jalan Gaperta Medan, Sumatera Utara, Sabtu (27/4/2024). Ekshumasi dilakukan di Tempat Pemakaman Keluarga di Dusun II Huta Manik, Desa Pegagan Julu VII, Kecamatan Sumbul Pegagan, Kabupaten Dairi di…