Tim Pengamanan Polres Majalengka Sterilisasi Gereja Jelang Ibadah Nataru di Jatiwangi

Majalengka, Madalokanetnusantara.com– Tim Pengamanan Polres Majalengka Polda Jabar melakukan sterilisasi Gereja di Wilayah Kecamatan Jatiwangi Kabupaten Majalengka menjelang pelaksanaan Ibadah Natal Tahun Baru 2024, pada Minggu (31/12/2023). Kapolres Majalengka, AKBP Indra Novianto, S.I.K., M.Si., CPHR, melalui Kapolsek Jatiwangi, Kompol Endang Kusnandar, S.H., M.H., menjelaskan bahwa proses sterilisasi ini merupakan tindakan pengamanan yang krusial untuk memastikan…

Selengkapnya